Belajar Queues

    Pelajari tentang antrian dalam pemrograman untuk meningkatkan performa aplikasi Anda.

    Belajar Laravel Queues
    Menunggu adalah hal yang paling membosankan, dan kita tidak mau kehilangan pelanggan hanya gara-gara itu. Maka dalam seri ini, kita akan mempelajari bagaimana menjalankan queues di laravel dari awal sampai akhir.
    12 Episodes
    Menyelami Breeze Lebih Dalam
    Dalam seri ini kita akan membahas Laravel Breeze jauh lebih dalam. Jika Anda tertarik ingin mengimplementasi kan queue, merubah default tailwind ke bootstrap, maka seri ini akan menjawab semua itu.